Salah satu kekurangan dari aplikasi ini adalah tidak ada negara indonesia dan kota-kotanya didalam list kotanya. Jadi latitude, time zone dll harus di set secara manual. Rada heran juga sih, masak negara islam besar kayak indonesia gak ada, jelas-jelas negara kita ini jumlah muslimnya terbesar didunia. Haji aja ampe ngantri tahunan.
Ok langsung aja. Karena saya tinggal disurabaya, maka catatan yang saya catat adalah data surabaya. Untuk mencari data untuk kota-kota yang lain bisa dilihat di www.islamicfinder.org.
Surabaya
Latitude : | -7,25 |
Longitude : | 112,75 |
Time Zone : | +7 |
Untuk installnya, cukup:
$ sudo apt-get install minbar
Tidak ada komentar:
Posting Komentar